30 Jul [BREAD OF LIFE – GIVES LIFE] BOL 365 │DAY 211
Minggu, 30 Juli 2023 Pembacaan Alkitab; 1 Raja-raja 19 - 22 https://youtu.be/7RKFnX-phqs KUNCI KEBERHASILAN DALAM HIDUP Di sana masuklah ia ke dalam sebuah gua dan bermalam di situ. Maka firman TUHAN datang kepadanya, demikian: "Apakah kerjamu di sini, hai Elia?" (1 Raja-raja 19:9) Dari pembacaan ini kita bisa melihat bagaimana hubungan...